Pantai

  1. Pantai
Pantai Ngliyep Malang adalah salah satu pantai di Jawa Timur yang wajib kamu kunjungi. Berbatasan langsung dengan Samudera Hindia, pantai ini menawarkan pemandangan batuan kapur yang indah lengkap dengan hamparan pasir putihnya.  Advontura kali ini akan membahas lebih dalam mengenai Pantai Ngliyep, mulai dari rute, tiket masuk, sampai kegiatan menarik yang dapat kamu lakukan di […]
  1. Pantai
Kota Palu terkenal akan sebutan kota lima dimensi. Dengan kata lain, kota yang mempunyai lanskap alam yang menakjubkan antara lain seperti sungai, lautan, pegunungan, teluk dan lembah. Dari kelima lanskap tersebut, kamu bisa menikmati pemandangan berupa lautan yang indah dari Pantai Talise. Menjadi salah satu wisata bahari di Palu, banyak pengunjung dan pendatang yang familiar […]
  1. Pantai
Saatnya travelling ke Maluku! Jika di pembahasan sebelumnya kita bersenang-senang di Indonesia bagian barat. Kali ini kita akan mengintip keindahan pantai yang ada di Ternate, Provinsi Maluku. Yap, Pantai Sulamadaha yang begitu eksotis membuat pengunjung betah untuk berlama-lama di sana.  Biar makin penasaran, yuk simak perjalanan wisata di Pantai Sulamadaha berikut ini! Daya Tarik Pantai […]
  1. Pantai
Pantai Ngebum adalah sebuah pantai yang memiliki ombak yang tidak terlalu besar. Hal ini memungkinkan para pengunjung untuk bermain air dan berenang dengan aman. Di pantai wisata ini, kamu dapat menyaksikan pemandangan kapal-kapal besar yang keluar masuk dari Pelabuhan Tanjung Emas, serta perahu-perahu nelayan yang sibuk mencari ikan. Yuk simak informasi selengkapnya di bawah ini! […]
  1. Pantai
Pantai Akkarena terletak di Jalan Tanjung Bunga, Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan. Tempat wisata ini tidak hanya akan memanjakan mata dengan keindahan pantainya, tetapi juga menyajikan beragam wahana rekreasi dan pilihan kuliner yang lezat.  Pantai wisata satu ini merupakan pilihan yang sempurna untuk menghabiskan liburan bersama keluarga di kota Makassar. Seperti apa kira-kira pantai satu ini? […]
  1. Pantai
Pantai Senggigi adalah salah satu destinasi wisata berupa pantai yang berada di Lombok. Persisnya, tempat wisata ini terletak di pesisir barat Pulau Lombok dan dikenal sebagai salah satu ikon wisata terkenal di pulau ini. Memang apa yang membuatnya begitu terkenal? Untuk informasi selengkapnya, yuk simak artikel Advontura kali ini! Daya Tarik Pantai Senggigi Pantai Senggigi […]
  1. Pantai
Pantai Gunung Payung di Desa Kutuh, bagian selatan Badung, menjadi tambahan menarik pada daftar destinasi pantai berpasir putih di Bali. Pulau kecil ini sungguh menakjubkan dengan daya tarik alamnya yang melimpah, menjadikannya salah satu tujuan liburan paling istimewa di dunia. Yuk simak informasi selengkapnya di sini! Tentang Pantai Gunung Payung Kecantikan Bali tidak hanya terletak […]
  1. Pantai
Pantai Depok adalah salah pantai dengan daya tarik terbaik di Yogyakarta. Apa sih yang membuat pantai satu ini menarik? Yuk simak informasi selengkapnya dalam artikel Advontura kali ini! Sekilas tentang Pantai Depok Pantai Depok, yang terletak di Kecamatan Kretek, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, adalah salah satu destinasi wisata pantai yang menarik sekaligus kamu harus […]
  1. Pantai
Banyuwangi merupakan salah satu kabupaten yang eksotis di Jawa Timur. Meskipun belum begitu terkenal sebagai tujuan wisata, kabupaten ini ternyata memiliki berbagai daya tarik wisata yang menarik untuk dijelajahi. Salah satu destinasi menariknya adalah Pantai Cemara. Bagaimana pengalaman wisata di pantai ini? Mari kita cari lebih lanjut bersama Advontura! Sekilas Tentang Pantai Cemara Pantai Cemara […]

ARTIKEL TERBARU

Pesona alam Indonesia memang tidak terbantahkan. Selain hamparan pasir pantai yang memanjang, gunung-gunung yang kokoh berdiri, serta taman wisata alam yang memukau. Tapi, tahukah kalian pesona lain yang tidak kalah hebatnya adalah wisata air terjun. Air Terjun Banyumala atau Banyumala Waterfall merupakan salah satu air terjun yang terkenal di Provinsi Bali.  Air Terjun Banyumala menyimpan […]
Hempas sejenak keramaian kota, saatnya Pemandian Kalireco merupakan pemandian alami yang berada di Desa Kalirejo, Kabupaten Malang. Konon, wisata ini cocok untuk kalian apalagi para muda-mudi yang bosan dengan wisata lainnya.  Pemandian Kalireco merupakan salah satu kolam pemandian alami yang ada di Malang Provinsi Jawa Timur, tepatnya berada di Desa Kalirejo.Ciri khas yang menonjol dari […]

Trending

Secara historis, Padang Pariaman merupakan kota yang terkenal dengan pusat pembelajaran agama Islam tertua di sisi barat pantai Sumatera. Berbicara tentang Padang Pariaman, daerah ini menyimpan panorama laut yang indah dan memukau. Salah satu pantai yang patut kalian kunjungi adalah Pantai Gandoriah. Melansir indonesiakaya.com, ia menjadi salah satu pantai yang terkenal dengan keindahannya serta lingkungan […]